REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah bersama Indonesia Energy Transition Implementation Joint Office yang diluncurkan pada Rabu (17/1/2024) diharapkan menghasilkan langkah kongkret dalam mempercepat transisi energi di Indonesia. Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Susiwijono Moegiarso mengatakan, transisi energi saat menjadi isu penting yang menjadi perhatian negara-negara di berbagai forum international.
Ia juga menekankan kehadiran IETI joint office ini bukan sekadar rumah bersama tetapi lebih dari itu memberikan langkah nyata dalam transisi energi. Rumah bersama ini diharapkan dapat mendukung upaya Pemerintah mencapai target Nationally Determined Contribution (NDC) pada 2030 dan Net Zero Emissions (NZE) pada tahun 2060.
Rekomendasi
-
Rabu , 12 Nov 2025, 23:17 WIB
10 Bus Listrik Siap Mengaspal di Jalanan Bali, Dorong Mobilitas Hijau di Pulau Dewata
-
-
Rabu , 12 Nov 2025, 23:08 WIBWIKA Ungkap Nilai Kerugian Akibat Terlibat di Proyek Whoosh, Nantikan Solusi Danantara
-
Rabu , 12 Nov 2025, 22:23 WIBPakar: Hilirisasi SDA Perkuat Daya Tawar dan Kedaulatan Indonesia
-
Rabu , 12 Nov 2025, 21:31 WIBPertamina Patra Niaga dan Pemerintah Kolaborasi Bangun SPBUN di Lampung Timur
-
Rabu , 12 Nov 2025, 19:58 WIBPemerintah Tambah Kuota Rumah Subsidi untuk Nakes
-