Rabu 13 Jan 2021 23:57 WIB

Minggat dari WhatsApp? 3 Aplikasi Ini Cocok Jadi Pengganti

Aturan baru WhatsaApp membuat kontrovesial dan migrasi ke aplikasi lain

Rep: wartaekonomi.co.id/ Red: wartaekonomi.co.id
Minat Minggat dari WhatsApp? 3 Aplikasi Ini Cocok Jadi Pengganti (Foto: SCMP/Chris Chang)

2. LINE

Line adalah salah satu media perpesanan yang cukup populer karena stickernya. Line sendiri mengalami masa-masa emas di Indonesia di tahun sebelumnya. Laporan perusahaan mencatat ada sekitar 38 juta pengguna aktif bulanan (MAU) di Indonesia.

Sayangnya, jumlah ini terus menurun hingga 13 juta MAU di kuartal ketiga 2020. Indonesia sendiri menjadi bagian dari pasar kunci bagi Line bersama dengan Jepang, Thailand, dan Taiwan.

Jepang masih menjadi penyumbang besar MAU bagi media sosial ini. Line memiliki popularitas yang cukup dikenal di Indonesia, dan sudah cukup lama Line juga menjadi layanan perpesanan yang digunakan masyarakat Indonesia baik sebagai alternatif maupun utama.

Disclaimer: Berita ini merupakan kerja sama Republika.co.id dengan Warta Ekonomi. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi berita menjadi tanggung jawab Warta Ekonomi.
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement