Kamis 02 Apr 2015 17:47 WIB

Portugis Ingin Gabung AIIB

Presiden Cina Xi Jinping (tengah) berfoto dengan para undangan ketika peluncuran AIIB
Foto: Reuters/Takaki Yajima
Presiden Cina Xi Jinping (tengah) berfoto dengan para undangan ketika peluncuran AIIB

REPUBLIKA.CO.ID, SHANGHAI -- Portugis telah mengajukan permohonan untuk bergabung dengan bank infrastruktur yang dibentuk oleh Cina, Asian Infrastructure Investment Bank (AIIB). Hal tersebut disebutkan oleh Menteri Keuangan Cina pada Rabu (1/4) petang.

Sebanyak lebih dari 40 negara telah mengajukan permohonan untuk bergabung dengan AIIB. AS dan Jepang bukan diantaranya. AS menganggap AIIB sebagai hanbatan bagi Bank Dunia dan Bank Pembangunan Asia (ADB).

Portugal, Islandia, Hungaria dan Israel adalah beberapa negara dari Eropa, Timur Tengah, Asia, dan Afrika yang baru mengajukan permohonan untuk bergabung dengan AIIB.

sumber : Reuters
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement