Kamis 09 Feb 2023 06:50 WIB

Bagi Indonesia, Hilirisasi Harga Mati

Pemerintah tak gentar dengan adanya gugatan di WTO.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) memastikan pemerintah tetap teguh dan fokus melakukan hilirisasi sumber daya alam. Upaya hilirisasi salah satunya dilakukan untuk komoditas nikel. Menteri Investasi/BKPM Bahlil Lahadalia mengatakan, hilirisasi nikel dilakukan karena Indonesia bertekad menjadi produsen baterai kendaraan listrik. "Hilirisasi adalah harga mati. Hilirisasi kita pendekatannya...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement